08 Mei 2009

CARA membuat E-MAIL BAGI PEMULA

CARA MEMBUAT E-MAIL BAGI PEMULA

E-mail adalah alat komunikasi surat elektronik sangat di butuhkan bagi setiap pengguna internet mulai dari pendaftaran atau anda menerima surat dari rekan atau partner bisnis anda. disini anda akan mendaftar e-mail gratis yang dimiliki oleh yahoo.com.[untuk bahasa inggris] dan yahoo.co.id untuk [bahasa Indonesia]saya cantumkan disini karena saya pertama kenal internet sama sekali tidak mengerti apa itu e-mail.padahal ini sangat penting.

CARANYA

1.buka internet eksplorer.

2.ketik alamat www.yahoo.co.id lalu enter.

3 klik menu SIGN UP bagian kanan atas

4. muncul halaman baru cari kebawah sebelah kanan klik daftar jika belum punya account

5 muncul halaman baru. Bagian 1 ceritakan tentang diri anda

a. masukkan nama awal anda misalnya Anisa dan nama akhir mis.Azhari

b. Pilih jenis kelamin anda.

c. Masukkan bulan, tanggal,tahun,lahir Anda.

d. Pilih nama Negara,Indonesia.

e Masukkan kode pos .

6 langkah no2 masukkan id dan sandi

a. Isikan nama E-mail sesuai yang diinginkan contoh.ANISAAZHARI@yahoo.co.id

periksa dan klik tombolnya

periksa untuk mengetahui apakah tersedia atau tidak kalau tidak silahkan pilih yang

disediakan.pilih salah satu.

b. Pilih ID dan Sandi,[password]campur huruf besar dan kecil juga angka dan tanda @

contoh.Anis@123. lalu ketik ulang sandi atau password yang tadi.

7. Menentukan E-mail alternative

Anda bisa isi email yang lain lalu pilih pertanyaan keamanan.

8. terakhir isi kode keamanan dikotak setelah itu klik kotak check box lalu klik BUAT

AKUN SAYA jangan lupa catat nama E-mail anda dan sandi[paswordnya] sebelum

Anda klik BUAT AKUN SAYA sekarang anda sudah punya alamat email SIAP MENGGUNAKAN YAHOO MAIL? Klik LANJUTKAN

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda